Author: achmadrizal

  • DETEKSI KELAINAN JANTUNG BERDASARKAN MONITORING ECG PADA PASIEN PASCA OPERASI BEDAH JANTUNG

    Abstrak Kondisi jantung pasien yang dirawat diruang Intensif Care Unit(ICU) perlu mendapat pengawasan(monitoring) yang terus menerus. Monitoring ini dilakukan dengan cara memantau sinyal Electrocardiogram (ECG) pasien. Jantung yang berada dalam kondisi sehat mempunyai pola sinyal ECG tertentu. Penyimpangan pola sinyal ECG dari bentuk normal menandakan adanya kelainan pada jantung. Pada penelitian ini digunakan Hidden Markov…

  • PENGEMBANGAN PRODUK STETOSKOP ELEKTRONIK DAN SOFTWARE ANALISIS AUSKULTASI

    Abstrak Pada penelitian ini dibangun perangkat stetoskop elektronik dengan perangkat lunak untuk analisis suara jantung dan paru. Stetoskop elektronik dapat digunakan untuk akuisisi suara jantung dan paru, sedangkan  untuk software analisis digunakan untuk menyimpan data suara jantung dan paru serta menganalisis sinyal hasil akuisisi. Di dalam software ini diberikan database suara paru dan jantung sebagai…

  • Kantor Pos Jember dan Kantor Pos Kecamatan di Jember tahun 1930-an

    Kantor Pos Jember dan Kantor Pos Kecamatan di Jember tahun 1930-an

    PTT atau Pos, Telegraf dan Telepon pada jaman Belanda merupakan cikal bakal dari PT Pos Indonesia dan PT Telkom. Tanggal 20 September 1906 dicatat sebagai tanggal mulainya PTT di Indonesia. PTT merupakan bagian dari Departemen van Gouvernementsbedrijven (Departemen perusahaan-perusahaan pemerintah Dinas Pos, Telegraf dan Telepon) dipimpin oleh seorang pejabat tinggi dengan jabatan Chef van de…

  • Napak Tilas Buku “Melintasi Dua Jaman” Karangan Elien Utrecht (Bagian I)

    Napak Tilas Buku “Melintasi Dua Jaman” Karangan Elien Utrecht (Bagian I)

    Sebuah buku bersampul hijau menarik perhatianku saat mengunjungi stan Komuitas Aleut di sebuah acara di kawasan Cikapundung. Judul buku itu Melintasi Dua Jaman, karya seorang Ibu Indo Belanda, yang lahir di Indonesia pada jaman sebelum perang (tahun 1921) dan kembali ke Indonesia sampai akhirnya terpaksa kembai ke Belanda karena situasi politik yang tidak memungkinkan. Salah…

  • William Sturgeon, Ilmuwan Inggris penemu elektromagnetik dan motor listrik

    Artikel ini diambil dan disadur dari http://en.wikipedia.org/wiki/William_Sturgeon Awal kehidupan Sturgeon lahir di Whittington, dekat Carnforth, Lancashire, dan magang ke tukang sepatu. Ia bergabung dengan tentara pada tahun 1802 dan belajar sendiri matematika dan fisika. Pada tahun 1824 ia menjadi dosen dalam ilmu di Seminari Militer East India Company di Addiscombe, Surrey, dan pada tahun berikutnya…

  • Saqifah Bani Sa’idah di Madinah Al Munawarah

    Saqifah Bani Sa’idah di Madinah Al Munawarah

    Bani Sa’idah adalah salah satu Kabilah penduduk asli Madinah atau yang dikenal sebagai golongan Anshar. Bani Sa’idah merupakan keturunan Khazraj, atau Bani Sa’idah ibn Ka’ab ibn Khazraj. Perkampungan terletak di sebelah Barat Laut Masjid Nabawi, Madinah. Salah satu peristiwa penting yang melibatkan Bani Sa’idah adalah peristiwa Pembaiatan Abu Bakar Asshiddiq RA sebagai khalifah pertama. Setelah…

  • Beberapa Tips Terkait Keperluan Sehari-hari Selama Berhaji.. sedikit sharing

    Tidak terasa musin haji tahun ini (2013 atau 1434 H) sudah dekat. Saat ini yang menjadi isu hangat adalah pengurangan kuota haji terkait dengan renovasi kompleks Masjidil Haram yang diperkirakan hingga tahun 2016. Sepanjang pengamatan saya (kebetulan tanggal 13-24 Juni saya kesana untuk Umrah) pengurangan kuota ini tidak bisa dihindari mengingat kegiatan pembangunan bahkan dikerjakan…

  • Pulse Oxymeter

    by Panangian Sinaga, 115080112 1.    Pengertian Pulse Oxymeter adalah alat yang digunakan untuk mengukur kadar oksigen dalam darah (SpO2). Selain itu alat ini dilengkapi juga dengan pengukur detak jantung (HR= heart rate) pasien. Alat Pulse Oxymeter pada umumnya digunakan di rumah sakit (ICU, NICU) atau homecare yan diperuntukkan bagi pasien stroke, kanker, bayi prematur atau pasien berkondisi khusus yang harus…

  • dr. H Soemarno Sosroatmodjo, Dari Jember untuk Indonesia

    dr. H Soemarno Sosroatmodjo, Dari Jember untuk Indonesia

    Dari gempita berita tentang Pilkada DKI Jakarta 2012 lalu, sebuah artikel di detik.com menarik perhatianku. Di sana dituliskan nama-nama gubernur DKI yang pernah menjabat  sebelum Jokowi . Diantara nama-nama itu tercantum nama dr H Soemarno Sosroatmojo yang tertulis lahir di Rambipuji, Jember tanggal 24 April 1911. Beliau bahkan menjabat Gubernur DKI Jakarta 2 kali, yaitu…

  • Herman Thomas Karsten, Arsitek Humanis ((22 April 1884, Amsterdam–1945, Cimahi))

    Herman Thomas Karsten, Arsitek Humanis ((22 April 1884, Amsterdam–1945, Cimahi))

    Terlahir dari keluarga mapan dan terpelajar membuat Thomas Karsten mejadi orang dengan pandangan luas dan terbuka. Ayahnya seorang profesor filsafat. Awalnya Karsten kuliah di jurusan teknik mesin di Politeknik Delft yang sekarang menjadi TU Delft kemudian pindah jurusan ke jurusan struktur. Karsten semasa kuliah tergabung dalam Socialische Technische Vereeniging atau Persatuan Insinyur Sosialis dimana saat…