Tag: kuliah

  • FISIKA 1 (FUG1A3)

    Matakuliah ini membahas tentang Kinematika, Dinamika, Usaha dan Energi, konsep Momentum Linier, Dinamika Rotasi, konsep Gerak Harmonik, dan fenomena Gelombang seperti superposisi, pemantulan dan transmisi gelombang, interferensi, dan difraksi. Tujuan dari MK ini untuk memberikan bekal mahasiswa tentang mekanika benda titik dan benda tegar termasuk energi mekanik dari suatu sistem. Selain itu memberikan bekal pemahaman…

  • STUDENT CENTERED LEARNING

    Salah satu yang berubah dari Kurikulum Berbasis Kompetensi (KBK) berdasar Kepmendiknas no 232/U/2000 adalah pola pembelajaran yang semula Teacher Centered Learning (TCL) menjadi Student Centered Learning (SCL). Tabel berikut memberikan ringkasan perbedaan antara Kurnas 1994 dan KBK 200 Dari banyak perubahan yang dikemukakan pada tabel di atas, pada metode pembelajaran perbedaannya adalah pendekatan TCL menjadi…

  • Kurikulum Berbasis Kompetensi

    Sesuai dengan Kepmendiknas no 232/U/2000 tentang Pedoman Penyusunan Kurikulum Pendidikan Tinggi Dan Penilaian Hasil Belajar Mahasiswa, kurikulum didefinisikan sebagai berikut: ”Kurikulum pendidikan tinggi adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai isi maupun bahan kajian dan pelajaran serta cara penyampaian dan penilaian yang digunakan sebagai pedoman penyelenggaraan kegiatan belajar-mengajar di perguruan tinggi.” Dari definisi tersebut di atas,…

  • Materi PDKT 2011

    Silahkan download disini

  • K-Nearest Neighbor (K-NN)

    K-Nearest Neighbor (K-NN) adalah suatu metode yang menggunakan algoritma supervised dimana hasil dari sampel uji yang baru diklasifikasikan berdasarkan mayoritas dari kategori pada K-NN. Tujuan dari algoritma ini adalah mengklasifikasi objek baru berdasakan atribut dan sampel latih. pengklasifikasian tidak menggunakan model apapun untuk dicocokkan dan hanya berdasarkan pada memori. Diberikan titik uji, akan ditemukan sejumlah…

  • Pengenalan Suara Jantung Menggunakan Dekomposisi Paket Wavelet dan Jaringan Syaraf Tiruan ART2 (Adaptive Resonance Theory 2)

    Achmad Rizal1, Vera Suryani2 1 Jurusan Teknik Elektro, Sekolah Tinggi Teknologi Telkom 2 Jurusan Teknik Informatika, Sekolah Tinggi Teknologi Telkom Jl. Telekomunikasi no 1 Dayeuh Kolot, Bandung 40257 Telp/fax. 022-7565931/7565933 [email protected] 1, [email protected] 2 Abstract —Salah satu cara yang digunakan dokter untuk mendiagnosa penyakit jantung adalah dengan mendengarkan suara jantung dengan menggunakan stetoskop. Teknik ini…

  • Call For Paper, SRITI 2011, STIMIK AKAKOM Yogyakarta

    Tema Implementasi Mobile Computing di Dunia Pendidikan dan Industri: Sebuah Peluang dan Tantangan. Dalam beberapa tahun terakhir, penggunaan perangkat teknologi nirkabel telah tumbuh secara eksponensial. Sebagian besar orang kini dapat mengakses sistem informasi kabel di mana saja dan kapan saja menggunakan perangkat portable ukuran komputer nirkabel diaktifkan oleh baterai (notebook misalnya, PC tablet, pribadi digital…

  • LAPAROSKOPI

    Laparoskopi adalah suatu instrumen untuk melihat rongga peritoneum. Struktur rongga pelvik dan dapat juga dipakai untuk tindakan operatif. Sejak pertama kali dicatat melihat rongga abdomen dengan alat optic dengan dilakukannya incisi kuldotomi pada tahun 1901, konsep visualisasi rongga pelvis baik untuk prosedur diagnostik maupun operatif mengalami perkembangan yang pesat. Kelling (1901) merupakan orang yang pertama…

  • Tool untuk perwalian dengan ARL

    Untuk mahasiswa ITTelkom, Prodi Teknik Elektro dengan dosen wali Achmad Rizal (ARL), mohon untuk mengisi form yang telah disediakan untuk rekap nilai dan rencana studi semester berikutnya. Yang diisikan adalah nilai yang telah didapat dan rencana nilai yang diinginkan. File ini akan dijadikan sebagai bahan evaluasi setiap perwalian. Mohon file di-rename menggunakan NIM masing-masing. Sebelum…

  • IMHMS (Intelligent Mobile Health Monitoring System)

    1. Gambaran Umum Sistem IMHMS ( Intelligent Mobile Health Monitoring System ) merupakan suatu aplikasi yang terintregasi di dalam teknologi komputer dan sistem monitoring kesehatan. Sehingga dengan teknologi ini komunikasi antara pasien dapat lebih ditingkatkan.  IMHS biasanya diintregasikan pada intelligent bio-sensor yang ditransmisikan melalui media wireless. Sehingga selain mampu mengirimkan data mengenai kesehatan ( meliputi…